BeritaCerita IndonesiaDaerah

Puncak Peringatan HJB ke-694, Pemkab Bone Ajak Seluruh Keturunan Bone Hadir

×

Puncak Peringatan HJB ke-694, Pemkab Bone Ajak Seluruh Keturunan Bone Hadir

Sebarkan artikel ini
( Foto Istimewa )

merekam indonesia Bone – Pemerintah Kabupaten Bone akan menggelar perayaan Hari Jadi Bone (HJB) ke-694 tahun 2024 ini.

Puncak acara HJB yang akan berlangsung pada Sabtu (20/4) mendatang itu juga mengundang sembilan kerajaan yang berada di Sulawesi Selatan (Sulsel) untuk menghadiri acara puncak perayaan.

Dikutip detikSulsel, Senin (1/4/2024),
Kepala Dinas Kebudayaan Bone, Andi Murni mengatakan sembilan kerajaan tersebut adalah Addatuang Sidenreng Sidrap, Datu Suppa Pinrang, Datu Sawitto Pinrang, Sombayya Ri Gowa, Karaeng Bontoa Maros, Datu Luwu, Arung Maiwa Enrekang, Karaeng Galesong Takalar, dan Sanro Bone Takalar.

“Di puncak HJB nanti semua kegiatan seperti mattompang arajang akan dilaksanakan,” Ujar Andi Murni.

Puncak acara peringatan HJB ke-694 tahun ini yang betepatan dengan libur bersama Hari Raya Idul Fitri membuat perayaannya dilakukan pada tanggal 20 April.

baca juga  Lyana Mulkin : Tolak Politik Uang. Masa Depan Luwu Timur Ada di Tangan Anda

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *